Cara ini bisa dilakukan untuk membuat pesan rahasia dan tentunya orang tidak akan menyangka bahwa kita menyimpan file didalam sebuah gambar. Caranya tidak sulit yakni :
  1. Yang diperlukan adalah file dan sebuah gambar dengan nama gambar.jpg, letakkan di tempat yang sama.
  2. Klik kanan pada file tersebut dan add to archive dan buat dengan nama file.rar
  3. Klik menu START dan ketikkan cmd lalu enter.
  4. Setelah command prompt terbuka pindah ke lokasi file tersebut, misal di partisi D, dan ketikkan "d:"
  5. Setelah berada di partisi tersebut kemudian ketikkan perintah "copy /b gambar.jpg + file.rar" dan akan muncul pemberitahuan "1 file<s> copied" itu tandanya anda sudah berhasil.
       Untuk membuktikannya buka file gambar tersebut dengan winrar, maka didalam foto tersebut akan muncul file yang kita simpan tadi. Mudah bukan.

2 Comments

Post a Comment

Previous Post Next Post