Setelah lama tidak posting dikarenakan sibuk mengerjakan project kuliah, akhirnya saya bisa kembali lagi meluangkan waktu untuk mengisi blog saya yang sederhana ini. Baiklah pada kesempatan ini saya akan menjelaskan langkah-langkah pembuatan database menggunakan Ms Access. Adapun versi yang saya gunakan adalah Ms Access versi 2013 untuk versi 2010 ataupun sebelumnya langkah-langkahnya tetap sama hanya berbeda pada tampilannya saja sedikit. Langsung saja ikuti langka-langkahnya :)

Langkah - langkah membuat data base dengan Ms. Access :
1.    Buka Ms. Access.

2.    Pilih blank desktop database kemudian create.

3. Kemudian klik view, design view dan rename table menjadi NIM.

4.  Isi field name seperti gambar dibawah, setelah selesai ubah ke datasheet view dan isi data berikut.



5.  Pilih create table untuk membuat table baru dan isi field name dengan cara seperti sebelumnya dengan nama jurusan.




6. Selesai mengisi table, pilih database tools, relationships.


7. Tampilkan kedua table tersebut dengan cara klik add pada table yang kita buat.

8. Kemudian hubungka No_Telepon table Jurusan dengan No_Telepon table NIM dengan cara di drag dan beri ceklis di kotak enforce realtional integrity dan create, namun table Jurusan dan NIM harus di close terlebih dahulu.

9.  Untuk membuat layout database, pilih create, more forms dan klik split form di table Jurusan.
10. Lalu pilih design, create button dan buat 4 tombol dibagian bawah data tersebut seperti pada gambar dibawah ini.


11. Untuk menjalankan database tersebut pilih form view di menu home. Selesai.



       Saya rasa hanya itu yang dapat saya bagikan, jika ada pertanyaan silahkan ditanyakan :)

Post a Comment

Previous Post Next Post